Type Keyword(s) to Search

# les

Perilaku Unik dalam Proses Tumbuh-Kembang Anak

Ada masanya Si Kecil sangat menggemaskan, tetapi ada kalanya pula ia berperilaku unik cenderung menjengkelkan, seperti menarik tisu.

by: Lydia Natasha

Kenapa Bayi Terlambat Tumbuh Gigi?

Anak saya usianya hampir 1 tahun dan belum tumbuh gigi. Apakah ia mengalami keterlambatan? Apa penyebabnya?

by: Redaksi

Tahap Perkembangan Otak Si Kecil

Otak anak terbentuk sejak ia masih dalam kandungan. Pada bayi baru lahir, berat otaknya hanya 400 gr dan belum berkembang sempurna. Namun saat usianya menginjak 2-3 tahun, berat otaknya mencapai 3 kali lipat dengan berat 1.100 gr, yang berarti sudah berkembang hingga 70-80 persen.

by: Meiskhe Fratel Palili

Trik Mengajari Si Kecil ke Toilet Sendiri

Freud, bapak psikologi, menganggap, proses potty training sebagai bagian penting dalam tumbuh-kembang anak. Belajar ke toilet sendiri adalah patokan penting untuk perkembangan personalitas seseorang. Jadi, buang air secara mandiri menunjukkan kesadaran akan diri sendiri, kemandirian, dan kepercayaan diri.

by: Lydia Natasha

Perkembangan Saluran Pencernaan Bayi Sesuai Tahapan Usianya

Dokter Muzal Kadim, Sp.A (K), dari divisi gastrohepatrologi, Departemen Ilmu Kesehatan Anak FKUI-RSCM, mengatakan, saluran cerna merupakan salah satu organ penting yang berperan dalam pertumbuhan, perkembangan, serta imunitas anak. Saluran pencernaan manusia sendiri mulai terbentuk sejak ia masih berupa embrio di usia 4 minggu. Saluran tersebut perlahan mencapai kesempurnan ketika bayi menginjak usia 6 bulan.

by: Lydia Natasha
More Articles