Ketika mendengar banyak cerita mengenai proses induksi, banyak moms yang akan melahirkan menjadi takut karena rasa sakit yang bisa dialami.
Apa saja jenis induksi yang bisa dilakukan pada seorang ibu untuk membantunya saat ia hendak melahirkan
Induksi dinyatakan gagal jika ibu hamil tidak bisa mencapai target kontraksi yang diinginkan.
Induksi bertujuan untuk mempercepat proses persalinan. Lalu, kapan induksi bisa dilakukan saat persalinan terjadi?