Gula buatan kerap dianggap lebih sehat. Namun, ada efek samping yang bisa Anda alami jika sering mengonsumsi gula buatan, Moms.